in

AEMA, Drama Komedi yang Jadi Comeback Lee Honey

Lee Honey Pemeran AEMA.
Lee Honey Pemeran AEMA.

AEMA adalah serial drama Korea yang akan tayang di Netflix pada tahun 2024. Drama ini menceritakan kisah fiksi-komikal para pemain dan kru Madame Aema.

Film yang paling banyak dibicarakan dan dinantikan di awal tahun 1980-an. Berikut ini adalah alur cerita dan karakter utama dari drama ini:

Alur Cerita

Drama ini mengajarkan kehidupan di Chungmuro, sebuah lokasi yang menjadi pusat industri film Korea di awal tahun 1980-an

Jung Hee-Ran (Lee Ha Nee atau Lee Honey) menjadi pilihan utama untuk jadi pemeran utama dalam film “Madame Aema”. Namun,  karena perselisihan dengan studio produksi, Jung Hee-Ran atau Lee Honey akhirnya dikeluarkan dari proyek film ini.

Pemeran Darkor AEMA
Pemeran Darkor AEMA

Produksi mengatur auksi besar untuk memilih Shin Joo-Ae (Bang Hyo Rin) sebagai aktris yang akan menggantikan Jung Hee-Ran. Diceritakan bahwa Shin Joo-Ae ingin menjadi aktris kala itu.

Ada pun, Kwak In-Woo (Cho Hyun Chul) adalah karakter sutradara yang penuh mimpi tetapi tidak stabil dalam karakter dan emosi. Ia akan menyutradarai film “Madame Aema” dan menghadapi tantangan yang dihadapi oleh Jung Hee-Ran dan Shin Joo-Ae

Karakter

Jung Hee-Ran (Lee Ha Nee): Pemain utama yang menjadi target produksi “Madame Aema”.

Shin Joo-Ae (Bang Hyo Rin): Pekerja di club malam yang menjadi pilihan sebagai aktris yang akan menggantikan Jung Hee-Ran.

Kwak In-Woo (Cho Hyun Chul): Sutradara yang menyutradarai film Madame Aema dan mengalami konflik dengan Jung Hee-Ran dan Shin Joo-Ae.

.Gu Joog-Ho (Jin Seon Kyu) : Produser yang tidak mau terhambat dengan Jung Hee-Ran dan mengeluarkannya dari proyek.

Dengan cerita yang menarik dan karakter yang dinamis, “AEMA” diharapkan akan menjadi salah satu drama Korea yang paling dinantikan pada tahun 2024.

Meskipun informasi lebih lanjut tentang drama ini masih terbatas, antusiasme para penggemar drama Korea terus meningkat seiring dengan mendekatnya tanggal rilis