• in

    Jajaran Ketum PSSI dari Dulu hingga Kini

    Sejak didirikan pada tahun 1930, Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) telah melalui banyak era dan dipimpin oleh tokoh-tokoh yang beragam. Setiap Ketua Umum PSSI memainkan peran penting dalam perkembangan sepak bola di tanah air, menghadapi berbagai tantangan dan meraih pencapaian yang mewarnai perjalanan organisasi ini. Mari kita melihat jajaran Ketua Umum PSSI dari masa […]

    Read More

  • in

    Target Jangka Pendek PSSI: Indonesia Masuk Peringkat 100 FIFA

    Ketua PSSI, Erick Thohir (Foto: Twitter @erickthohir)

    PSSI memiliki target untuk Timnas Indonesia yang bersifat jangka pendek dan jangka panjang. Target tersebut diungkapkan oleh Ketum PSSI, Erick Thohir. Untuk jangka pendek, Erick ingin Indonesia menembus ranking 100 besar FIFA. Hal itu diungkapkan Erick di sela-sela ajang Piala Dunia U-17 2023. “Dalam jangka pendek, tujuan kami adalah bisa berada di peringkat 100 dunia. […]

    Read More

  • in

    Daftar Laga Penentu Perpanjangan Kontrak PSSI untuk STY

    Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong. Foto: Dok. PSSI

    Nasib perpanjangan kontrak Shin Tae-yong (STY) dengan PSSI kini belum jelas. Sebab sebelumnya, Ketua Umum (Ketum) PSSI, Erick Thohir hanya memberikan Shin Tae-yong kontrak jangka pendek yaitu hingga Juni 2024. PSSI belum juga menyodorkan kontrak baru terhadap pelatih asal Korea Selatan ini. Sejauh ini, STY hanya dipercayakan memimpin Timnas Indonesia di tiga ajang penting, yaitu […]

    Read More

  • in

    PSSI Gelar Pelatihan VAR Kedua untuk Wasit Liga 1

    Induk organisasi sepakbola nasional, PSSI menggelar program pelatihan Video Assistant Refree (VAR) untuk kedua kalinya bagi para wasit yang akan bertugas di Liga 1. Pelatihan dilaksanakan 18-20 Juli 2023 di Jakarta. Pelatihan ini adalah rangkaian dari program kerja fase sebelumnya yang meliputi melakukan seleksi, kursus, serta lokakarya terhadap para wasit. Di pelatihan ini, PSSI menghadirkan […]

    Read More

  • in

    PSSI Nantikan FIFA Cek Stadion Persiapan Piala Dunia U-17

    Ketua PSSI, Erick Thohir (Foto: Twitter @erickthohir)

    Federasi sepakbola nasional atau yang sering disebut dengan PSSI siap menjadi tuan rumah Piala Dunia U-17. Ajang Piala Dunia U-17 ini rencana akan dilaksanakan pada 10 November hingga 2 Desember 2023. Persiapan Indonesia untuk menjadi tuan rumah Piala Dunia tersebut sudah bisa dianggap matang dari segi stadion. Pasalnya, Indonesia sudah mempersiapkan beberapa stadion, yang sebelumnya […]

    Read More

  • in

    PSSI, Satu-satunya Klub Sepakbola ASEAN Difollow Presiden FIFA

    Masyarakat Indonesia tentu harus berbangga. Sebab sepakbola Tanah Air terbilang mendapatkan perhatian serius dari Presiden FIFA, Gianni Infantino. Hal itu bisa dilihat dari akun Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) yang menjadi satu-satunya federasi sepak bola di ASEAN yang difollow Gianni Infantino. Padahal klub sepakbola ada begitu banyak di ASEAN. Kepastian ini bisa dilihat langsung […]

    Read More

  • in

    Tiket Indonesia vs Argentina Laku Keras, Begini Kata PSSI

    Timnas Indonesia akan melawan Argentina dalam agenda FIFA Matchday bulan ini. Skuad Garuda akan berlaga dengan tim Tango pada 19 Juni mendatang di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta. Untuk menyaksikannya secara langsung di Stadion Utama GBK, PSSI menyediakan tiket sebanyak 60 ribu. Namun, seluruh tiket tersebut telah terjual habis dalam waktu singkat. […]

    Read More

  • in

    Poin-poin Penting Hasil Kongres PSSI 2023

    Terdapat sejumlah keputusan dalam kongres tahunan PSSI di Hotel InterContinental, Jakarta Selatan, Minggu, 28 Mei 2023 sore WIB. Ketua Umum PSSI, Erick Thohir memaparkan bahwa kongres kali ini menghasilkan tiga poin penting. Poin pertama dari hasil kongres PSSI adalah soal blueprint PSSI 2045. Hanya saja, tidak dijelaskan secara detail oleh PSSI terkait blueprint tersebut. “Kami […]

    Read More

  • in

    Waketum PSSI Yakin Indonesia Siap Jadi Tuan Rumah Pildun U-17: Kan Levelnya di Bawah U-20

    Waketum PSSI, Zainudin Amali (Foto: YouTube/Bolasport.com)

    Ketua Umum PSSI, Erick Thohir kembali bertolak ke Eropa untuk bernegosiasi dengan FIFA pasca pembatalan Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20. Dalam keterangannya, Erick mengaku akan menjelaskan peta biru persepakbolaan Indonesia kepada federasi induk sepakbola tersebut. Tak sendiri, Menteri PUPR Basuki Hadimuljono juga turut dalam kunjungan tersebut untuk meyakinkan FIFA bahwa seluruh infrastruktur Indonesia […]

    Read More

  • in

    Target Tinggi PSSI di SEA Games 2023

    Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) memasang target tinggi jelang menghadapi gelaran SEA Games 2023. Mereka menargetkan medali emas bagi Tim Nasional (Timnas) Indonesia U-22 pada ajang tersebut. Target tersebut diungkapkan pelatih Indra Sjafri usai sesi latihan pada pemusatan latihan (TC) di Lapangan B Senayan, Jakarta, Kamis (2/3/2023) kemarin. “Iya, tentu harus (punya) target. Targetnya medali […]

    Read More

  • in

    Pidato Perdana Erick Thohir Sebagai Ketum PSSI

    Erick Thohir resmi menjabat sebagai Ketua Umum (Ketum) PSSI yang baru. Ia terpilih dalam Kongres Luar Biasa (KLB) PSSI yang digelar di Hotel Shangri-La, Jakarta, tepatnya Kamis (16/2/2023). Adapun wakilnya adalah Zainudin Amali dan Ratu Tisha Destria. Sebelum penutupan KLB PSSI tersebut, Ketua PSSI yang baru ini memberikan pidato perdananya sebagai Ketum PSSI. Dalam pidato […]

    Read More

  • in

    Kenalan dengan Ratu Tisha, Waketum Terbaru PSSI

    Ratu Tisha bukanlah nama asing di tubuh organisasi induk sepak bola Indonesia, PSSI (Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia). Ratu Tisha terpilih sebagai Wakil Ketua Umum PSSI di era 2023-2027 berdasarkan Kongres Luar Biasa (KLB) PSSI di Jakarta. Ratu Tisha Destria unggul tipis dari pesaingnya, Yunus Nusi. Ratu Tisha mendapatkan suara 54, sedangkan Yunus Nusi yang mendapat […]

    Read More

Load More
Congratulations. You've reached the end of the internet.