• in

    Hobi Berselancar? Yuk Kunjungi 3 Pantai Ini

    Berselancar bukan hanya bisa dijadikan kegiatan untuk refreshing, tetapi juga hobi bahkan profesi yang bisa ditekuni. Untuk berselancar, kamu membutuhkan pantai dengan ombak yang tinggi. Beberapa pantai berikut ini bisa djadikan destinasi untuk berselancar. Yuk, simak! 1. Gold Coast di Australia Tempat ini sempat dijadikan lokasi syuting film berselancar di tahun 60an dengan judul Endless […]

    Read More

  • in

    Perbedaan Jaringan 4G dan 5G, Tak Sekedar Soal Kecepatan Berselancar

    Sesuai namanya, jaringan 5G adalah generasi kelima dari pengembangan jaringan telekomunikasi di dunia. Jaringan 5G pun memiliki perbedaan dengan jaringan dari 3G maupun 4G. Sejak ditemukannya jaringan 1G pada tahun 1980-an, revolusi komunikasi telah muncul hampir setiap 10 tahun sekali. Terhadap jaringan 1G, ponsel genggam hanya bisa merasakan fitur telepon saja. Pada generasi pertama jaringan […]

    Read More

  • in

    Ini 6 Pantai Ramah Anak di Bali, Cocok untuk Liburan Keluarga

    Bali merupakan salah satu daerah di Indonesia yang banyak memiliki destinasi wisata yang menakjubkan sehingga menjadi favorit bagi wisatawan lokal hingga mancanegara. Salah satu destinasi yang wajib kamu kunjungi adalah pantai. Bagi kamu yang berkunjung bersama keluarga, terdapat 6 pantai yang ramah anak di Bali sebagai berikut: Pantai Kuta Pantai Kuta adalah sebuah tempat pariwisata […]

    Read More

  • in

    Rekomendasi 5 Glamping dengan Pemandangan Laut di Bali

    Glamping merupakan aktivitas berkemah dengan fasilitas dan kenyamanan yang lebih mewah dan nyaman daripada kegiatan camping. Bagi kamu yang ingin menginap di penginapan mewah yang memberikan sensasi berada di alam bebas, kamu bisa menginap di 5 glamping di Bali ini: Bali Cliff Glamping Bali Cliff Glamping adalah penginapan glamping mewah yang berlokasi di Karangasem, Bali. […]

    Read More

  • in

    5 Pantai Hidden Gem di Uluwatu Bali, Cocok untuk Refreshing

    Uluwatu adalah salah satu daerah di Bali yang memiliki banyak wisata alam yang menakjubkan. Jika kamu ingin berkunjung ke tempat wisata yang belum banyak dikunjungi wisatawan, kamu dapat datang ke 5 pantai ini: Pantai Green Bowl Pantai Green Bowl merupakan pantai tersembunyi yang terletak di Desa Ungasan, Kuta Selatan, Badung, Bali. Lokasi pantai ini tersembunyi […]

    Read More

  • in

    Rekomendasi 5 Tempat Glamping Menarik di Tabanan Bali

    Glamping atau disebut dengan glamour camping adalah aktivitas berkemah dengan fasilitas mewah layaknya di hotel berbintang. Konsep glamping menggabungkan kenyamanan rumah dan alam bebas sehingga menawarkan pengalaman camping yang mewah tetapi juga tetap asri dan menyegarkan. Di Bali, terdapat 5 tempat glamping recommended yang dapat kamu coba sebagai berikut: Bara Mountain Cabin Bara Mountain Cabin […]

    Read More

  • in

    Berlibur ke Austria, Kunjungi Danau Terindah dengan Pemandangan Alam hingga Air Jernih Terbaik

    Austria adalah negara Eropa yang berkembang dengan baik yang terkenal dengan beragam monumen bersejarah dan resor ski, serta pemandangan alamnya yang unik. Pengunjung dapat menikmati pegunungan yang indah dan danau yang jernih yang menarik jutaan orang ke Austria setiap tahunnya. Berikut adalah danau terindah di Austria. Danau Achensee Danau Achen adalah sebuah danau di Austria, […]

    Read More

  • in

    Kunjungi Pantai Paling Terkenal di Lombok, Cocok untuk Healing

    Destinasi wisata yang paling diminati oleh para wisatawan di Lombok adalah pantai-pantainya yang menampilkan pemandangan laut yang indah. Di Lombok, terdapat beberapa pantai yang memiliki daya tarik unik tersendiri, sehingga para wisatawan dapat memilih pantai mana yang mereka anggap menarik untuk dikunjungi. Berikut ini beberapa pantai terkenal di Lombok yang menawarkan pemandangan yang sangat memukau […]

    Read More

  • in

    Ini 7 Pantai di Pacitan Jawa Timur, Ada yang Mirip Raja Ampat

    Pacitan adalah salah satu kabupaten di Jawa Timur yang terkenal memiliki keindahan pantai yang memukau. Banyak sekali pantai yang dapat kamu kunjungi sebagai berikut: Pantai Klayar Pantai Klayar adalah pantai yang terletak di Pacitan, Jawa Timur.  Pantai ini terkenal dengan hamparan pasir putih yang membentang dan ombak sejernih kristal yang memecah di bibir pantai. Pantai Klayar […]

    Read More

  • in

    Deretan Wisata Pantai Norwegia Nikmati Keindahan Pantai Laut Biru Berpasir Putih

    Norwegia punya kisah berbeda untuk diceritakan dan ini adalah kisah tentang bukit pasir yang berangin, gundukan kuburan Zaman Besi dan bersuka ria di bawah sinar matahari tengah malam.Dengan garis pantai yang terfragmentasi sepanjang 100.915 km (62.705 mil), Norwegia memiliki ratusan teluk, banyak di antaranya masih asli dan terpencil. Tempat-tempat indah ini tidak terkenal dengan hamparan […]

    Read More

  • in

    Rekomendasi Resort Terbaik di Bali, Lengkap dengan Kolam Renang Anak

    Bali merupakan pilihan yang ideal untuk liburan bersama keluarga. Selain memiliki pantai yang indah, pemandangan alam yang hijau, dan pertunjukan budaya yang menakjubkan. Terdapat banyak resort di Bali yang memiliki fasilitas ramah anak. Anak-anak dapat menikmati berenang dan bermain air di kolam renang anak. Berikut adalah beberapa rekomendasi resort terbaik di Bali yang dilengkapi dengan […]

    Read More

  • in

    Nikmati Wisata Kota Fortaleza, Pusat Seni Dan Kebudayaan Hingga Kehidupan Malam

    Dengan garis pantai sekitar 16mi (26km), Fortaleza adalah rumah bagi puluhan pantai berpasir putih. Namun, ini bukanlah kota peselancar yang sepi. Saksikan pertunjukan di Pusat Seni dan Budaya Dragão do Mar, berburu suvenir di Mercado Central, atau kunjungi Catedral Metropolitana yang bergaya neo-gotik di salah satu kota terbesar di timur laut Brasil. Fortaleza menyambut wisatawan […]

    Read More

Load More
Congratulations. You've reached the end of the internet.