• in

    Rekomendasi Restoran Halal di Pulau Jeju

    Pulau Jeju adalah salah satu kota di Korea Selatan yang paling sering dikunjungi wisatawan. Pulau Jeju menawarkan keindahan alam yang asri serta terdapat pedesaan yang tenang dan sejuk. Menjadikan Pulau Jeju sebagai  pilihan destinasi wisata jika berlibur ke Korea Selatan. Jangan khawatir mengenai makanan, banyak restoran yang menyajikan menu halal. Berikut tujuh rekomendasi restoran halal […]

    Read More

  • in

    Berlibur ke Korea Selatan, Nikmati Sejuknya Pulau Jeju

    Jeju adalah salah satu pulau di Korea Selatan yang memberikan pemandangan alami. Pulau Jeju merupakan pulau terbesar yang berada di bagian sebelah selatan Semenanjang Korea. Pulau Jeju memiliki luas wilayah 1.849 kilometer persegi. Pulau Jeju menjadi provinsi kecil di antara sembilan provinsi lain di Korea Selatan. Pulau Jeju terdiri atas inti material vulkanik yang naik […]

    Read More

  • in

    3 Spot yang Wajib Didatengi Saat ke Pulau Jeju Korea Selatan

    Belakangan Korea Selatan memang kerap mencuri perhatian orang, tidak heran jika banyak yang ingin mengunjungi tempat ini. Salah satunya adalah Pulau Jeju yang menjadi objek wisata. Pulau Jeju memiliki luas sekitar 1.848 kilometer dan menawarkan berbagai pemandangan, mulai dari gunung berapi berusia 1,8 juta tahun lalu hingga tabung lava di Jeju. Berikut ini beberapa rekomendasi […]

    Read More

  • in

    4 Hewan Endemik Korea Selatan yang Terancam Punah

    Korea Selatan, negara yang kaya akan keindahan alam dan keanekaragaman hayatinya, memiliki beberapa spesies hewan yang hanya dapat ditemukan di wilayah tersebut. Namun, sayangnya, beberapa di antaranya menghadapi ancaman kepunahan yang serius akibat berbagai faktor, termasuk hilangnya habitat alami, perubahan iklim, dan aktivitas manusia. Berikut adalah empat hewan endemik Korea Selatan yang terancam punah: Macan […]

    Read More

  • in

    Rekomendasi Drama Korea tentang Penyembuhan Diri

    Pernahkah kamu merasa lelah, terluka, dan membutuhkan semangat untuk bangkit kembali? Drama Korea (drakor) ternyata tak hanya piawai menyuguhkan kisah cinta yang romantis, tetapi juga cerita tentang perjalanan penyembuhan diri. Drakor dengan genre slice of life yang realistis atau bernuansa healing ini bisa menjadi teman yang baik untukmu. Berikut beberapa rekomendasi drama Korea tentang penyembuhan […]

    Read More

  • in

    Idol K-Pop Blasteran yang Mencuri Perhatian Dengan Visual Memukau

    K-Pop dikenal dengan para idolnya yang berparas menawan dan berbakat, beberapa di antara mereka memiliki darah campuran alias blasteran, yang membuat visual mereka semakin unik dan menarik perhatian. Berikut ini beberapa idol K-Pop blasteran yang terkenal: Nancy (Momoland) Nancy Jewel McDonie atau dikenal dengan nama Nancy merupakan member Momoland. Ia memiliki paras cantik hasil perpaduan […]

    Read More

  • in

    Deretan Pasangan Tahun Baru yang Diungkap Dispatch

    Setiap tanggal 1 Januari, publik Korea Selatan dan para penggemar K-Pop di seluruh dunia menanti tradisi unik dari Dispatch, media hiburan ternama Korea. Tradisi ini dikenal sebagai “Pasangan Tahun Baru”, di mana Dispatch mengungkapkan hubungan asmara dua selebriti Korea yang sebelumnya dirahasiakan. Tradisi ini dimulai pada tahun 2013. Sejak saat itu, Dispatch telah membongkar hubungan […]

    Read More

  • in

    Rekomendasi Variety Show Idol yang Seru 

    Variety show menjadi salah satu hiburan favorit para penggemar K-Pop. Selain menampilkan aksi panggung yang memukau, variety show juga memungkinkan para penggemar untuk melihat sisi lain dari idol favorit mereka. Tak jarang, variety show buatan idol ini menghadirkan konsep yang unik dan menarik, serta dikemas dengan humor dan chemistry yang kuat antar anggota. Berikut ini […]

    Read More

  • in

    5 Taman Bunga di Korea Selatan, Cocok Dikunjungi Saat Musim Semi

    E-World Daegu. Foto: Instagram/@trazy_korea

    Korea Selatan merupakan negara yang banyak dikunjungi oleh wisatawan karena tempat wisatanya yang menarik. Salah satu tempat wisata yang patut dikunjungi adalah taman bunga. Terdapat 5 taman bunga di Korea Selatan sebagai berikut: Taman Bunga E-World, Daegu Taman Bunga E-World adalah taman display bunga terbesar di Daegu, Korea Selatan, yang merupakan salah satu destinasi wisata […]

    Read More

  • in ,

    Sinopsis Drama Korea Welcome to Samdalri

      Dikutip dari Soompi, Welcome to Samdalri dibintangi oleh Ji Chang Wook sebagai Jo Yong Pil, pria yang setia tinggal di kampung halamannya di Pulau Jeju. Shin Hye Sun akan berperan sebagai Jo Sam Dal yang tumbuh bersama Jo Yong Pil sebagai teman dekat masa kecilnya. Jo Yong Pil kehilangan ibunya yang bekerja sebagai penyelam, karena kesalahan […]

    Read More

  • in

    Restoran Mewah Seoul Sajikan Makanan Tradisional Korea

    Restoran-restoran di Seoul telah mendapatkan pujian yang tinggi dari wisatawan dan kritikus makanan atas kelezatan kuliner yang inovatif dan cita rasa yang autentik. Ibu Kota Korea Selatan ini menawarkan beragam hidangan lezat, mulai dari makanan laut segar, hidangan vegetarian, steak, mie, dan hidangan nasi hingga hidangan mewah Eropa dan Barat. La Yeon at The Shilla […]

    Read More

  • in

    Catat Jadwal Festival di ‘Negeri Ginseng’ Korea Selatan

    Sayang sekali kalau kamu melewatkan festival tradisional Korea Selatan yang semarak dan unik. Festival-festival ini memberikan banyak kesenangan dan hiburan serta pengenalan budaya kepada wisatawan yang berkunjung. Mari jelajahi festival Negeri Ginseng ini. Hwaseong Suwon Cultural Festival Setiap tahun pada Hari Warga Suwon di bulan Oktober, Festival Budaya Hwaseong Suwon berlangsung di kota Suwon, yang […]

    Read More

Load More
Congratulations. You've reached the end of the internet.